Kamis, 15 Oktober 2009

KEMEGAHAN MIMBAR


Desain mimbar dan ornamen-ornamen pendukungnya melalui pendekatan Skala Agung, bertujuan mendapatkan suasana ruang yang megah, walau hal ini terlalu naif bila dikatakan sebagai gambaran keagungan Tuhan.......... hanya bahasa saya, bahasa seorang arsitek melalui pendekatan-pendekatan desain, paling tidak pendekatan arsitek dari sudut manusia yang terbatas.

4 komentar:

  1. Halo, Pak Lie ....bagus desainnya. Saya lebih ngerasa atmosfernya seperti Gereja Kristen jawa (GKJ). Di mana lokasi gereja ini? Saya sedang menulis penelitian tentang Filosofi Desain Mimbar Gereja. Bisa memberi pendapat tentang topik ini untuk masukan buat saya? Makasih..., GBU!

    BalasHapus
    Balasan
    1. Mohon maaf Bu Anabeka kalau baru respon.
      Lokasi di Solo.
      Lain kali bisa kontak ke wa saya +628172829797

      Hapus
  2. Shalom pak, saya mau tanya apa kita bisa pesan mimbar untuk grj kami di kupang ya?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Maaf juga Pak Henson, Sy telat respon karena tidak hidupkan notif kalau ada comment atau dan pertanyaan. Bisa lsg hub saya lain kali kalau ada kebutuhan arsitek termasuk untuk gereja dengan penekanan pada tata kelola akustik yang sangat penting bagi ruang ibadah di +628172829797

      Hapus